Cara menghilangkan ketombe secara alami Ketombe merupakan kulit kepala yang mati dan mengering hingga terkelupas. Hal ini biasa terjadi banyak orang. Namun berketombe bagi sebagian orang membuatnya tidak percaya diri karena seperti ada salju yang terus menerus turun dan mengotori baju. Sebagian sudah mencoba mengatasi ketombe dengan memakai produk shampoo khusus anti-ketombe. Bukannya hilang, nyatanya ada yang tambah parah, ada pula yang hilang namun kembali lagi. pe nyebab ketombe bermacam-macam, mulai dari kulit kepala yang kering hingga produk shampoo yang tidak sesuai dengan keadaan kulit kepala. Anda sudah mencoba bermacam-macam shampoo anti-ketombe namun tidak juga merasakan hasilnya? tidak ada salahnya Anda mencoba cara menghilangkan ketombe secara alami. Cara menghilangkan ketombe : 1. Lidah buaya Lidah buaya memang dikenal memiliki banyak manfaat karena apa yang ada di dalam lidah buaya memang sangat bermanfaat. Kandungan dalam lidah buaya antara lain; protein, ...
Disini saya akan berbagi tips untuk membuat bibir merah merona. Bibir yang merah merona menjadi daya tarik tersendiri bagi seorang wanita. Dengan warna bibir yang merah membuat wanita lebih tampil cantik maksimal, dan menjadi perhatian bagi banyak orang. Berikut ini adalah beberapa beberapa bahan alami yang dapat Anda gunakan untuk memerahkan bibir dengan cara alami dan permanen supaya tampak merah, cerah dan tampak lebih sehat. Cara Memerahkan Bibir Hitam Dengan Bahan Alami 1. Dengan Jeruk Nipis Selain menjadi ramuan alami untuk perawatan wajah dan jerawat, jeruk nipis juga dapat digunakan sebagai bahan alami untuk memerahkan bibir. Caranya yaitu sebagai berikut: Siapkan perasan air jeruk nipis 2 – 3 sendok makan Kemudian campurkan sedikit air hangat kedalamnya. Lalu oleskan pada bibir Anda secara menyeluruh dan diamkan kurang lebih 17 menit. setelah itu bilas menggunakan air hangat, lakukan cara ini sehari 1 sampai 3 kali untuk mendapatkan hasil yang m...